Rabu, 04 Januari 2012

Anatomi

  • Sitologi : tentang sel
  • Histologi : tentang jaringan (kumpulan sel yang fungsi dan bentuknya sama)
  • Organologi : tentang organ
Organ Tumbuhan
    1. Morfologi luar : yang tampak oleh mata, contoh : akar, batang, daun   
    2. Morfologi dalam : yang tak terlihat oleh mata, contoh : penampang melintang akar (arahnya ke anatomi organ)
    Penampang melintang akar
      Referensi buku:
      1. Anatomi Tumbuhan, Fahn. 
      2. Anatomi Tumbuhan, Johanson.
      3. Morfologi Tumbuhan, Gembong Tjitro Soepomo.

        Tidak ada komentar: